Lurah Paris

Rp149.000

LURAH PARIS adalah buku ke­tiga yang ditulis oleh Alijullah Hasan Jusuf. Buku ini merupakan kelanjutan dari hasil perjuangannya membela nasib di Paris. Kisah hidupnya selama 43 tahun dengan bekerja di Kedutaan Besar Republik Indonesia Paris, membuatnya memiliki berbagai pengalaman unik nan berkesan. Kisah pengisi hidupnya ini, sarat dengan bermacam pengalaman, seperti pekerjaan melayani tamu­tamu elit, masyarakat Indonesia maupun asing, hingga mahasiswa Indonesia di Paris yang penuh keragaman dan kemelut. Pahit manis pengalamannya, membuat Alijullah mendapat julukan “Lurah Paris”, tak ubahnya seperti Lurah di Indonesia yang mengurusi berbagai kepentingan warganya. ALIJULLAH HASAN JUSUF lahir pada 24 juli 1951 di dusun Blang Paseh Sigli, Kabupaten Pidie, Nanggroe Aceh Darussalam. Sejak kecil, ia mengikuti ayahnya yang merupakan seorang anggota TNI dalam berbagai tugas di beragam tempat. Ia sudah menulis dua buku yaitu “Penumpang Gelap” dan “Paris Je Reviendrai”. Sempat mengikuti studi di Universitas Sorbonne Paris dan bekerja selama 43 tahun di Kedutaan Besar Republik Indonesia di Paris, kini ia menetap di Negeri Napoleon itu.

Silakan daftar atau login ke akun Kompas.cloud Anda untuk mulai bertransaksi di Gerai Kompas dan mendapatkan bonus CASHBACK (berupa poin yang dapat menjadi DISKON untuk transaksi selanjutnya).

Daftar/Login Sekarang
Weight 0,5 kg
Dimensions 21 × 14 × 3 cm
Penulis

Penerbit

Penerbit Buku Kompas

Tahun terbit

Halaman

464 halaman

Genre

Fiction & Literature, Novel

Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.

SKU: KMN582112604 Categories: ,