ANTOLOGI LENGKAP CERPEN A.A. NAVIS

Rp249.000

Buku original
Ukuran buku : 14cm x 21cm
Halaman : 774
Genre : SHORT STORIES

NAMA besar A.A. Navis dalam jagat kepenulisan prosa Indonesia tak perlu lagi diragukan. Namanya sudah melegenda.
”Robohnya Surau Kami” adalah satu dari sejumlah cerpennya yang sangat dikenal luas. Tak berlebihan bila dalam
jagat kepenulisan sastra Indonesia A.A. Navis disebut-sebut sebagai salah satu tonggak yang menjulang, menempatkan dirinya sebagai satu di antara sedikit sastrawan besar Indonesia yang disegani oleh berbagai kalangan.

Antologi Lengkap Cerpen A.A. Navis ini sengaja diter-bitkan, antara lain sebagai bentuk penghargaan terhadap salah satu tokoh di dunia sastra Indonesia yang punya nama besar itu. Antologi ini bisa menjadi bahan kajian menarik bagi para peminat, pegiat, dan peneliti sastra Indonesia.
Selain memuat cerpen-cerpennya yang mendapat banyak pujian, dalam antologi ini, pembaca juga bisa menyimak
cerpen ”Man Rabbuka” yang sempat mendapat reaksi keras dari khalayak pembaca. Sebuah karya besar dari pengarang
besar dalam rentang waktu yang panjang (1955-2002).

Silakan daftar atau login ke akun Kompas.cloud Anda untuk mulai bertransaksi di Gerai Kompas dan mendapatkan bonus CASHBACK (berupa poin yang dapat menjadi DISKON untuk transaksi selanjutnya).

Daftar/Login Sekarang

Buku original

Ukuran buku : 14cm x 21cm

Halaman : 774

Genre : SHORT STORIES

NAMA besar A.A. Navis dalam jagat kepenulisan prosa Indonesia tak perlu lagi diragukan.
Namanya sudah melegenda.

”Robohnya Surau Kami” adalah satu dari sejumlah cerpennya yang sangat di-kenal luas.
Tak berlebihan bila dalam jagat kepenulisan sastra Indonesia A.A. Navis disebut-sebut sebagai salah satu tonggak yang menjulang, menempatkan dirinya sebagai satu di antara sedikit
sastrawan besar Indonesia yang disegani oleh berbagai kalangan.

Antologi Lengkap Cerpen A.A. Navis ini sengaja diter-bitkan, antara lain sebagai bentuk
penghargaan terhadap salah satu tokoh di dunia sastra Indonesia yang punya nama besar
itu. Antologi ini bisa menjadi bahan kajian menarik bagi para peminat, pegiat, dan peneliti
sastra Indonesia.

Selain memuat cerpen-cerpennya yang mendapat banyak pujian, dalam antologi ini,
pembaca juga bisa menyimak cerpen ”Man Rabbuka” yang sempat mendapat reaksi keras dari khalayak pembaca. Sebuah karya besar dari pengarang besar dalam rentang waktu yang
panjang (1955-2002).

Weight 0,5 kg
Dimensions 14,0 × 3,0 × 21,0 cm

Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.

SKU: KMN582412098 Category: Tag: